Paket Wisata Kawah Ijen Baluran 3 Hari 2 Malam

Paket Wisata Kawah Ijen Baluran - Paket Wisata Bromo.  Paket Tour Kawah Ijen dan Baluran Jawa Timur adalah kombinasi liburan ke gunung Ijen dan Taman Nasional Baluran Situbondo. Gunung Ijen Banyuwangi adala salah satu taman nasionl Alas Purwo yang terdapat di perbatasan banyuwangi dan Bondowoso. Sedangkan Taman Nasional Baluran adalah sebuah miniatur hutan lindung di Indonesia yang merupakan tempat konservasi binatang - binatang langka yang di lindungi seperti Banteng, Merak, Rusa dan sebagainya.

Paket Wisata Kawah Ijen Baluran Ini butuh waktu 3 hari 2 malam, start tournya bisa langsug dari Banyuwangi, Surabaya, Malang atupun dari Bali. Sebuah perpaduan pariwisata alam jawa timur yang cukup di unggulkan selain paket wisata bromo.
Paket Wisata Kawah Ijen Baluran
 

Paket Wisata Kawah Ijen Baluran Tour

Hari Pertama : Surabaya - Kawah Ijen
1. Penjemputa oleh tim kami saat kedatangan Anda di Bandara Malang/Surabaya
2. Melanjutkan trip ke Kawasan Wisata kawah Ijen (butuh sekitar 7-8 jam perjalanan)
3. Chek in hotel Catimor/Arabica
4. Free program
Hari kedua : Wisata Kawah Ijen Tour - Baluran
1. Bangun jam 04.30 pagi
2. Penjemputan dari hotel pada jam 04.45 pagi, meninggalkan hotel dengan mobil semula untuk menuju pintu masuk pendakian Gunung Ijen
3. Perjalanan ke Paltuding, pos terakhir dan area parkir, selama 45 menit
4. Sampai Paltuding dan mulai untuk mendaki hingga Danau kawah, pendakian sekitar 2jam
5. Tiba di tepi Kawah Ijen, menikmati pemandangan birunya danau kawah ijen
6. Setelah puas kembali ke Paltuding dan kemudian lanjutkan ke hotel
7. Setelah sarapan, mandi dan packing dan Check out hotel
8. Transfer ke Wisata Baluran
9. Tiba di savana bekol dan menikmati aktivitas hewan liar di sore hari.
10. Menikmati matahari tenggelam dari Pantai Bama.
11. Chek in penginapan dan acara bebas
Hari Ketiga : Wisata Baluran - Surabaya
1. Bangun pagi.
2.Mengamati aktivitas burung di area watching birds di lanjutkan dengan berenang dan bersantai di pantai Bama sekalian terumbu karang di sekitar pantai.
3.  Kembali ke Penginapan dan makan pagi
4. Pulang kembali ke Surabaya atau Malang
5. Tiba di Surabaya sekitar jam 5 sore dan  program paket wisata kawah ijen baluran 3 hari 2 malam berakhir

Harga Paket Wisata Kawah Ijen Baluran : Kontak kami


Paket Wisata Bromo